klo vga kamu mati atau timbul artifak,atao kotak 2 gambar pecah jgn
buru2 diganti atau dibuang dulu.
Berikut ada tips buat memperbaiki vga yg
matot/timbul artifact. Langkah2nya
1. Lepas Vga card pada slot mobo.
2. kemudian lepaskan kipas n Heat zink.
3. bersihkan dgn kuas kecil secara
perlahan semua bagian.
4. perhatikan pasta yg menempel pada chip,jika sudah mengering bersihkan dan
beri pasta yg baru. pemberian pasta yg
baru pada chip dapat membantu
menormalkan sistem pendingin vga
sehingga vga kembali normal.
5. jika sudah
selesai pasang kembali kipas dan vga pada mobo.
6. selanjutnya silahkan tes,nyalakan PC
dan lihat apakah vga sudah kembali
normal atau belum. jika belum (masih mati
atau timbul artifak) jgn putus asa
dulu,masih ada cara yg ke2, tp sedikit ekstrim.
Persiapkan dulu alat2nya. Vga matot/artifact kuas kecil/sikat gigi bekas alumunium foil alas panggang oven thermal pasta obeng(untuk melepas HSF) Caranya:
1. Lepas Vga pada slot mobo, lepaskan
kipas dan Heat Zink vga.
2. Rendam vga kedalam air yg sudah di
campur dgn sabun(bisa dgn
rinso,soklin,sunlight dsb) sambil dibersihkan
menggunakan kuas/sikat gigi.
3.jika sudah bersih,keringkan sampai
benar2 kering dgn hair dryer/kipas angin
4.panggang vga tsb kedalam
oven,sebelum di panggang vga harus
diberi alas yaitu alumunium foil. panggang dgn suhu berkisar antara
100-120c, jgn terlalu panas,klo kepanasan
bisa2 meleleh tuh PCB 5-10 menit sudah cukup.jgn kelamaan,ntr angus lg Gambar
5.setelah selesai keluarkan vga tsb dr oven
dan biarkan hingga panasnya hilang.
6.beri thermal pasta yg baru pada chips
nya,kemudian pasang kembali kipas n
Heat Zink nya.
7.pasang kembali vga pada mobo,nyalakan PC,dan lihat hasilnya. Untuk point 4 tidak harus menggunakan
oven jika tidak punya,bisa jg dgn uap
panas dari api atau dijemur di terik
matahari kira 60mnt.tapi pastiin dulu
kondisi cuacanya bener2 panas,klo lg dijemur tiba2 ujan kan berabe. Gambar klo udah di tes tp masih tetep mati/artifact
berarti solusinya di lem biru.
tp klo kembali normal berarti anda beruntung. Gambar cara ini bisa jg di praktekan pada mobo yg
mati total,ane udah pernah nyoba 2 Vga
dan 1 mobo, semuanya berhasil dan
kembali normal.
tapi ingat cara ini hanya berlaku untuk Vga
yg mati atau timbul artifak. sebelum di praktekin anggap aja tuh Vga udah
bener2 rusak. kemungkinan berhasil sih
50:50. Kegunaanya air sabun(rinso/sunlight atau
sejenisnya)
1. menghilangkan Kotoran yang bersifat
konduktif Kotoran, baik debu atau kelembaban
dapat saja menumpuk setelah sekian lama
motherboard beroperasi. Debu atau
kelembaban tersebut pada suatu titik
tertentu akan menjadi konduktif, dan akan
menghubung-singkatkan komponen- komponen kritikal seperti chipset dan
prosesor. Kalaupun komponen-komponen
tersebut tidak terhubung singkat karena
debu atau kelembaban, listrik statik yang
mungkin timbul dari kotoran sudah cukup
untuk merusak komponen motherboard.
2. Air dapat me-reset IC dengan
mengubung-singkatkan kaki-kaki (pin)
nya. Chip silikon seperti IC CMOS dan prosesor
memang terkenal sangat sensitif. Sedikit
saja mendapat perlakuan tidak wajar, chip
tersebut akan berhenti bekerja. Bisa saja
air dapat menormalkan kerja chip dengan
menghubung singkatkan pin-pin yang kritikal (Efek RESET). Begitu juga dengan
komponen dasar yang sudah jenuh seperti
kapasitor (elco) dapat mengosongkan
muatannya dengan
menghubung singkatkan kedua kakinya.
SELAMAT berkarya
0 Response to "Memperbaiki VGA Card gambar kotak kotak ato artifact"
Post a Comment